Spesifikasi dan Harga DJI Phantom 4

Spesifikasi dan Harga DJI Phantom 4 - Hallo sahabat Drone Galeri Drone Indonesia, Pada sharing Galeri Drone Indonesia kali ini yang berjudul Spesifikasi dan Harga DJI Phantom 4, saya telah menyediakan review galeri drone lengkap. mudah-mudahan isi postingan galeri drone yang saya tulis ini dapat anda pahami. okelah, ini dia reviewnya.

Title : Spesifikasi dan Harga DJI Phantom 4

lihat juga


Spesifikasi dan Harga DJI Phantom 4

Drone / Quadcopter DJI Phantom 4 akhirnya di release per tanggal 1 Maret 2016.

DJI Phantom 4 merupakan drone termudah yang dilengkapi dengan teknologi intelektual buatan canggih (advanced artificial intelligence). Dengan teknologi ini, Anda hanya perlu mengarahkan kesuatu objek dimana Drone tersebut mengambil fokus video, maka Phantom 4 akan mengikuti objek tersebut. Sebagai contoh di gambar dibawah, pilot (operator) menandakan seorang naik sepeda untuk sebagai objek

Anda tinggal menunjukan kemana Drone Phantom 4 mengambil video
Anda tinggal menunjukan kemana Drone Phantom 4 mengambil video
Maka Phantom 4 akan mengikuti pengendara sepeda tersebut tanpa perlu terlalu banyak campur tangan dari pilot

Dengan fitur Active Track, pilot tidak perlu secara manual mengontrol Phantom 4 dalam mengambil video
Dengan fitur Active Track, pilot tidak perlu secara manual mengontrol Phantom 4 dalam mengambil video
Phantom 4 di klaim mengalami desain ulang secara total dari model sebelumnya, dengan bahan berintikan material composite yang menjamin body nya ringan dan kuat.

Gimbal Phantom 4 juga diperkuat untuk menjamin kestabilan yang lebih baik.

Desain baru gimbal Phantom 4 untuk menjamin kestabilan yang lebih baik
Desain baru gimbal Phantom 4 untuk menjamin kestabilan yang lebih baik

Motor Phantom 4 juga diperhalus sehingga menghasilkan efisiensi daya terbang yang lebih baik dan kecepatan terbang yang lebih baik. Di drone / Quadcopter DJI Phantom 4 ditambahkan opsi penerbangan Sport Mode yang ditujukan untuk pilot yang berpengalaman

motor phantom 4 yang menghasilkan efisiensi daya terbang yang tinggi


sport mode untuk pilot phantom 4 yang berpengalaman
sport mode untuk pilot phantom 4 yang berpengalaman

DJI Phantom 4 ditanamkan 4 sensor yang berfungsi seperti layaknya mata. Sensor sonar diletakan di depan dan dibawah yang berfungsi seperti halnya mata

Sensor Sonar Detection dibagian bawah Phantom 4
Sensor Sonar Detection dibagian bawah Phantom 4

Sensor Sonar Detection dibagian depan Phantom 4
Sensor Sonar Detection dibagian depan Phantom 4



Demikianlah Artikel Spesifikasi dan Harga DJI Phantom 4

Sekian Galeri Drone Spesifikasi dan Harga DJI Phantom 4, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan Review Drone kali ini.

Anda sedang membaca artikel Spesifikasi dan Harga DJI Phantom 4 dan artikel ini url permalinknya adalah http://galeridrone.blogspot.com/2016/03/spesifikasi-dan-harga-dji-phantom-4.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.

0 Response to "Spesifikasi dan Harga DJI Phantom 4"

Post a Comment